Pages

Minggu, 27 Juni 2010

APSI part III (Diagram Component & Diagram Deployment)

Tahap demi tahap telah kami lalui akhirnya sampai juga ketahap terakhir dari pembuatan Tugas Besar APSI ini. kami telah sampai pada tahap pembuatan Diagram Component dan Diagram Deployment. walau rintangan menghadang untuk mengerjakan tugas ini seperti banyaknya tugas yang lain yang dikejar deadline tapi kami harus bisa profesional dalam membagi waktu dan akhirnya bisa diselesaikan walau di kelompok kami harus membagi tugas-tugas. ya sudah sekarang kembali ke topik kita yaitu Diagram Component dan Diagram Deployment.
Diagram Component diabuat untuk menjukan organisasi dan ketergantunagn diantara kumpulan komponen dalam sebuah sistem. diagram komponen fokus pada komponen sistem yang dibutuhkan dan ada di dalam sistem. diagram komponen juga dapat digunakan untuk memodelkan hal-hal berikut :
  • source code program perangkat lunak
  • komponen executable
Contoh gambar dari kelompok saya ;



sedangkan diagram deployment menunjukan konfigurasi komponen dalam proses eksekusi. diagram deployment juga dapat digunakan untuk memodelkan hal-hal berikut :
  • sistem tambahan yang menggambarkan rancangan device, node, dan hardware
  • sistem client/server
  • sistem terdistribusi
  • rekayasa ulang aplikasi
dan contoh gambar dari kelompok saya :


Tidak ada komentar: